1
Peganglah tanganku Roh Kudus, setiap hari
Ku tak dapat jalan sendiri, tanpa RohMu
Bawalah diriku kepada jalan kebenaran
Agar ku tidak tersesat
Mengikuti jalanMu
Reff:
Kudus, kudus Tuhan, kudus NamaMu
Ku b'ri syukur dalam, simfoni indah
Ajaib, ajaib Tuhan, ajaib NamaMu
Nama yang b'ri menang Yesus NamaNya